Memperkuat Skin Barrier dengan Nia Cinamide dalam Skincare
April 19, 2022
Saat ini, perhatian terhadap kondisi kulit wajah semakin meningkat. Para beauty enthusiast semakin detail dalam memperhatikan kondisi kulit wajah untuk memastikan bahwa apa yang dilakukan untuk menjaga dan merawatnya sudah tepat. Salah satu bagian kulit yang mendapatkan banyak perhatian akhir-akhir ini adalah lapisan pelindung kulit atau yang sering disebut dengan skin barrier.
Kesadaran untuk…