Perawatan

Inilah Penyebab Tumbuhnya Kutil dan Cara Mengatasinya

Kutil adalah tonjolan pada kulit sebagai hasil penebalan lapisan luar kulit yang berlebihan. Umumnya berukuran kecil, meski ada pula yang cukup besar. Kutil bisa muncul di mana saja di bagian tubuh manusia. Dari kaki, punggung, wajah, hingga yang seringkali terjadi pada tangan atau jari tangan. Kelainan kulit jenis ini umumnya kasar saat diraba dan terkadang ditandai oleh adanya titik hitam…
Read more
Kesehatan

Mengenal Istilah Detox dalam Proses Perawatan Kulit

Polusi udara beresiko menyumbat pori-pori dan menyebabkan peradangan, hingga mmepercepat proses penuaan. Perlu diketahui, kulit adalah organ terbesar pada tubuh. Kulit mempunyai fungsi berrier atau memberi perlindungan terhadap ancaman dari luar, seperti microorganisme…
Lifestyle

Apa Itu Jenis Kulit Sensitif dan Bagaimana Cirinya?

Muncul bercak atau ruam, terasa gatal, kulit mengalami kemerahan dan terasa panas ketika memakai produk tertentu merupakan tanda-tanda yang umum dialami orang dengan kulit sensitif. Hal tersebut terjadi karena orang dengan kulit sensitif memiliki pertahanan pada kulit yang cenderung lebih lemah, sehingga kulitnya mudah mengalami iritasi atau reaksi berlebih. Kondisi kulit sensitif cenderung…
Read more
Perawatan

Langkah Mencapai Tekstur Kulit Idaman Semua Orang

Pelembap adalah kebutuhan utama rutinitas perawatan kulit yang efektif, apa pun jenis kulit Kamu. Karena setiap jenis kulit memiliki kebutuhan yang berbeda, penting sekali untuk mengetahui dan memahami kondisi kulit Kamu sendiri. Ini akan membantu Kamu menerapkan metode…
Kesehatan

Tips Mencegah Tumbuhnya Milia Pada Kulit yang Bisa Kamu Lakukan di Rumah

Milia atau lebih dikenal sebagai bintik susu yang muncul di bawah mata ini adalah sejenis kista berisi keratin yang terbentuk tepat di bawah kulit, tampak seperti benjolan putih atau kekuningan di permukaan. Kenali lebih lanjut apa itu milia dan penyebabnya berikut ini. Memiliki ciri-ciri berbentuk bintik, berwarna putih, nggak jarang milia justru sering dianggap komedo. Milia merupakan kista…
Read more
Skincare

Pilih Milk Cleanser Sebagai Pembersih Wajah Paling Efektif

Milk cleanser merupakan pembersih wajah yang dipercaya dapat membersihkan kotoran dan makeup secara tuntas. Teksturnya yang ringan membuatnya menjadi pembersih wajah yang nyaman digunakan. Membersihkan wajah setelah beraktivitas adalah hal wajib dilakukan untuk menjaga kesehatan kulit wajah. Kondisi wajah yang kotor tidak hanya buruk bagi penampilan, tetapi buruk juga bagi kesehatan kulit dan…
Read more